Tampilan Cek Validasi PTK Tahun 2017

Hallo sobat semuanya, kali ini kami akan memberikan informasi seputar Tampilan Cek Validasi PTK Tahun 2017 yang Elegan, dimana tampilan ini sudah dilengkapi menu Provinsi, Kabupaten/Kota, Jenjang Pendidikan dan Hasil Tampilan Data Guru yang Hendak dipilih.

Dengan adanya menu-menu tersebut kita sebagai Operator akan melihat Guru/PTK yang bermasalah, kemudian kita bisa langsung mengecek data apa saja yang harus diperbaiki dengan cara login sebagai PTK/Guru.

Adapun Tampilan Cek Validasi PTK Tahun 2017 silahkan perhatikan tampilannya pada gambar di bawah ini :
Gambar : Tanpilan Cek PTK
(untuk memperbesar gambar, silahkan arahkan kursor anda pada gambar tersebut) 
Untuk lebih jelasnya silahkan sobat kunjungi halaman Cek PTK di http://223.27.144.195:8081/ atau silahkan KLIK DI SINI ....

Apabila ada keterangan Maaf Akses Anda Tidak Syah ........!! https://www.google.co.id atau http://paudbfqnaskdb.blogspot.co.id/2017/02/tampilan-cek-validasi-ptk-tahun-2017.html, silahkan Klik "Kembali Beranda".
Gambar Ilustrasi : Kembali Beranda
Gambar Ilustrasi : Kembali Beranda
Jika sobat ingin mengecek Data Guru/PTK di sekolah bapak/ibu guru silahkan terlebih dahulu pilih Provinsi kemudian Kabupaten/Kota terakhir Pilih Jenjangn, disana terdapat Jenjang PAUD/TK, Dikdas dan Dikmen, silahkan sesuaikan saja.

Selanjutnya silahkan sudah penseiun atau belum pensiun, jika mau dicentang semuanya tidak apa-apa, tujuan untuk memilih adalah supaya ketika Loading pencarian PTK/Guru tidak terlalu lama. 

Next.. jika sudah selesai mencari Propinsi, Kabupaten dan Jenjang sobat akan ditampilkan dengan PTK/Guru yang perlu perbaikan dalam Dapodik. Contohnya seperti Gambar di Bawah ini :
Gambar : Pencarina PTK
Gambar : Tampilan Menggunakan Nama Sekolah
Apabila terdapat Guru/PTK yang ditemukan silahkan Klik PTK tersebut kemudian silahkan lihat keterangan kesalahannya sebelah kanan, seperti pada tampilan gambar di atas.

Jadi kesimpulannya PTK tersebut harus diperbaiki melalui Dapodik, kemudian sinkronkan kembali dan jika sudah dicek di Aplikasai Dapodik ternyata sudah benar dan sudah melakukan sinkronisasi kembali, silahkan ditunggu saja sampai data sobat ditarik kembali ke server Validasi PTK.

Cukup sekian informasi yang bisa saya bagikan kembali semoga bermanfaat dan jangan sungkan-sungkan bertanya silahkan tuliskan pada kotak komentar yang sudah disediakan. Terimakasih

4 Responses to "Tampilan Cek Validasi PTK Tahun 2017"

  1. mohon pencerahannya,ketika saya berhasil singkron 100% dapodikdikmas selalu ada tulisan SERVER TIDAK UPDATE,dan hasilnya data tidak masuk di InfoGTK

    ReplyDelete
    Replies
    1. Masuk ke Info GTK harus menunggu bu, tidak begitu kita sinkron akan masuk langsung, biasanya harus menunggu 1 x 24 jam bahkan satu minggu, menunggu hasil sinkron ditarik ke server

      Delete
  2. Mohon pencerahannya, kenapa status nuptk saya selalu invalid... padahal waktu saya sinkron dapopaud saya nuptk sudah benar...(sudah mencoba ganti laptop).. terakhir saya sinkron kembali tanggal 5 april.. saya cek di manajemen paud sudah benar.. tetapi di INFO GTK data masih belum update.. mohon bantuannya.. terima kasih

    ReplyDelete
    Replies
    1. sekaligus mohon pencerahan terkait status di info gtk.. "BELUM UPDATE DAPODIK".. dan "MASIH EDIT DATA"... maksudnya kira2 apa ya ???? Terima kasih banyakk...

      Delete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel